-->

5 Pilihan Game terbaik di android yang bisa diunduh secara gratis 2018

5 Pilihan Game terbaik di android yang bisa diunduh secara gratis -,Permainan atau Game merupakan sebuah aktivitas rekreasi dengan tujuan bersenang-senang, mengisi waktu luang, atau berolahraga ringan. Permainan biasanya dilakukan sendiri atau bersama-sama.
Game tidak pernah mengenal umur dan status kemasyarakat, semua kalangan boleh menikmati game, tua-muda, kaya-miskin, maupun pria-wanita semua boleh menikmati game. Dan memang game ini selalu bisa menghibur semua kalangan, dan selain menghibur game ini juga mampu memberikan dampak negatif yaitu kecanduan sehingga membuat orang yang memainkannya malas untuk melakukan aktivitas lainnya.
Kini di zaman modern sudah banyak sekali medianya. Ada smartphone, tab, tablet, game portable dan game machine lainnya.
Nah saya akan membagikan artikel tentang game.
Game yg saat ini sedang populer di kalangan anak-anak,muda,maupun tua. Mungkin anda bingung mau download game nih rekomendasi untuk anda.

1. Mobile legend

Mobile Legends adalah game yang dikembangkan dan dirilis oleh Moontoon developer. Game ini dapat dimainkan di platform mobile Android dan iOS. Game MOBA satu ini sukses mencuri perhatian para gamer di Indonesia sejak tahun 2016.
Permainan ini dimainkan sebanyak 10 orang yang terbagi menjadi 2 tim.
Permainan dimulai dengan setiap pemain memilih 1 hero dari daftar hero yang bisa diakses oleh pemain. Hero yang tersedia adalah hero yang telah dibeli dan hero yang sedang ‘dipinjamkan’ secara gratis kepada pemain oleh sistem. Dengan kata lain, tidak semua hero dapat langsung dimainkan.
Lama permainan berkisar sekitar 15 menit untuk 1 ronde.

2. PUBG mobile

Playerunknown's battleground adalah sebuah permainan dengan genre battle royale. Game dengan genre battle royale ini memungkinkan kita bisa bermain dengan 100 orang secara online.

3. Arena of valor (Aov)
Game Garena Aov Bagi kamu para maniak game MOBA (Multi Player Online Battle Arena), pasti tidak asing lagi dengan game garena Aov yang satu ini adalah game mobile yang dikembangkan dan diterbitkan oleh studio Tencent China. Di Indonesia,game garena AOV berada dibawah bendera Garena Indonesia pada awalnya dengan nama Mobile Arena

4. Free fire

Adalah sebuah game genre battle royale. Game ini seperti pubg tapi tampilanya yg berneda.

5. HAGO

Hago merupakan aplikasi permainan sosial yang terdiri dari berbagai game yang seru dan menantang! Selagi bermain games, kalian dapat berkomunikasi dan bahkan berteman dengan orang lain lho! Mainlah bersama teman-temanmu atau, tantanglah mereka untuk menunjukan siapa yang lebih baik!

Nah itulah game terbaik di android yg secara gratis bisa di unduh di playstore.
Mungkin artikel ini bisa bermanfaat untuk anda.

0 Response to "5 Pilihan Game terbaik di android yang bisa diunduh secara gratis 2018"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel