-->

Cara pembayaran shopee di indomaret dengan mudah dan lengkap


Shopee Indonesia adalah salah satu pusat perbelanjaan yang dikelola oleh Garena (berubah nama menjadi SEA Group). Bisnis C2C (customer to customer) mobile marketplace yang diusung Shopee memungkinkan kehadirannya dapat dengan mudah diterima oleh berbagai lapisan masyarakat, termasuk di Indonesia.

Shopee Indonesia resmi diperkenalkan di Indonesia pada Desember 2015 di bawah naungan PT Shopee International Indonesia. Sejak peluncurannya, Shopee Indonesia mengalami perkembangan yang sangat pesat, bahkan hingga Oktober 2017 aplikasinya sudah didownload oleh lebih dari 43 juta pengguna. Menawarkan one stop mobile experience, Shopee menyediakan fitur live chat yang memudahkan para penjual dan pembeli untuk saling berinteraksi dengan mudah dan cepat.

Untuk kali ini saya akan membuat tutorial tentang cara pembayaran di apl shopee melalui indomaret. Simak ulasan berikut di bawah...


  1.  Tambahkan produk ke belanja, klik chekout
  2.  klik metode pembayaran pilih indomaret
  3.  Klik konfirmasi 
  4.  Lalu periksa kembali pesanan anda klik buat pesanan




































 5. Kode indomaret anda akan tampil                  lanjutkan pembayaran dengan                        mengikuti langkah langkah berikut 


Jika transfer tidak dilakukan dalam 1 hari maka pesanan anda akan dibatalkan .
Anda dapat membayar di indomaret. Jika kasir indomaret mengatakan tidak 
Melayani pembayaran untuk shopee 
Anda dapat menginformasikan bahwa pembayaran ini adalah payment point pada categori e-commerce.

Terima kasih semoga bermanfaat dengan adanya tutorial ini


0 Response to "Cara pembayaran shopee di indomaret dengan mudah dan lengkap"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel